ANALSIS GENDER (2)

0
1339

Membahas perbedaan-perbedaan dan ketimpangan-ketimpangan peran perempuan dan laki-laki, ketidakseimbangan kekuasaan dalam relasi sosial mereka, kebutuhan-kebutuhan, keterbatasan-keterbatasan,

kesempatan-kesempatan serta dampaknya terhadap kehidupan mereka. Dalam kesehatan, analisis gender membahas bagaimana perbedaan-perbedaan tersebut menentukan kerentanan terhadap resiko sakit, akses ke manfaat teknologi, informasi, sumber-sumber daya dan perawatan kesehatan, dan realisasi hak-hak mereka. Suatu analisis gender harus dilakukan pada semua tingkatan intervensi, dari penetapan prioritas dan pengumpulan data, ke perancangan, pelaksanaan, dan evaluasi kebijakan-kebijakan atau program-program.

 

NO COMMENTS