logo298x295Festival Kepemimpinan Perempuan dan SDgs dibuka langsung oleh Ibu Khofifah Indar Parawangsa Gubernur Jawa Timur ini menghasilkan Piagam Sukolilo yang merupakan komitmen dari 30 organisasi (pemerintah, swasta , masyarakat sipil dan media ) untuk mendukung pencapaian SDGs di Idonesia telah dibacakan dan disaksikan oleh Ibu Bintang Prayoga ( Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ) pada tanggal 21 Februari 2020.
 

Festival Kepemimpinan Perempuan Dan SDG & Kongres Nasional V Koalisi Perempuan Indonesia ini dihadiri oleh hampir 1.000 orang, terdiri dari 785 orang anggota Koalisi Perempuan Indonesia dan 200 undangan Jejaring Kerja Koalisi Perempuan Indonesia, termasuk anggota DPRD/DPR RI dan Perempuan Kepala Desa dari Sulawesi Selatan telah berlangsung di Surabaya , 19 – 24 Februari 2020.

Festival Kepemimpinan Perempuan dan SDgs dibuka langsung oleh Ibu Khofifah Indar Parawangsa Gubernur Jawa Timur ini menghasilkan Piagam Sukolilo yang merupakan komitmen dari 30 organisasi (pemerintah, swasta , masyarakat sipil dan media ) untuk mendukung pencapaian SDGs di Idonesia telah dibacakan dan disaksikan oleh Ibu Bintang Prayoga ( Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ) pada tanggal 21 Februari 2020.

Kongres Nasional V Koalisi Perempuan Indonesia telah memilih Mike Verawati Tangka sebagai sekretaris Jendral Koalisi Perempuan Indonesia dan menetapkan Presidium Nasional Periode 2020-2025 sebagai berikut :
1. Ibu Rumah Tangga : Rosniaty Azis
2. Perempuan Pesisir dan Nelayan : Ona Tajawa Ramzia Djangoan
3. Pekerja Informal : Evany Claura Yanti
4. Buruh : Rumiyati
5. Anak Marginal Perempuan : Ema Kemalawati
6. Pemuda, elajar dan Mahasiswa : Wiwik Afifah
7. Perempuan yang dilacurkan : Eva Rosita
8. Lansia dan Jompo : Anjaromani
9. Profesional : Husaimah Husain
10. Buruh Migran : Hanifah Muyasarah
11. Petani : Dian Aryani
12. Masyarakat Adat : Tanty Herida

Selamat bertugas Pengurus Nasional Koalisi Perempuan Indonesia periode 2020-2025 dan terima kasih sebesar-besarnya untuk Pengurus Nasional periode 2014-2019 atas dedikasinya menjalankan organisasi .

Surabaya, 24 Februari 2020

Admin

NO COMMENTS