KEBUTUHAN-KEBUTUHAN PRAKTIS GENDER

0
16331

Kebutuhan-kebutuhan praktis adalah kebutuhan yang muncul dari kebutuhan sehari-hari seperti kebutuhan akan akses kepada air bersih, makanan, rumah, dan sebagainya.

Contoh-contoh kebutuhan praktis adalah pendidikan dan pelatihan keterampilan dalam baca-tulis, pengelolaan rumahtangga, gizi, kesehatan; akses kepada modal dan kredit; pelayanan kesehatan reproduksi, pelayanan keluarga berencana, pengadaan sanitasi.

 

SHARE
Previous articleKEADILAN GENDER (2)
Next articleKEPENTINGAN-KEPENTINGAN STRATEGIS GENDER
Perjuangan menuju kesetaraan gender bukan hal yang tidak mungkin.

NO COMMENTS